Kamis, 13 Januari 2011

Lestarikan kesenian daerah lewat kegiatan Porseni 2010

Pada tanggal 18 desember SMK N1 Lemahabang mengdakan kegiatan porseni, kegiatan ini di lakuakn dalam rangka mengisi jeda setelah semester.
Yang di perlombakan dalam kegiatan ini yaitu salah satunya tari tradisonal. Kegiatan ini mendapat respon positif oleh semua siswa dan guru-guru. Selain untuk meramaikan acara, melalui Perlombaan Tari Tradisonal Sekolah kita telah ikut berperan serta dalam pelestarian budaya daerah.
Tidak hanya itu. Ada 7 perlombaan yang di lombakan Dalam PORSENI 2010
Peserta Lombanya Dari Para Siswa Sendiri di Pertandingkan antar kelas dan antar program jurusan keahlian
Perlomba’anya Yaitu:
1.futsa putra-putri
2.basket pura-putri
3.Volley putra-putri
4.Badminton Ganda Putra dan ganda putri
5.Senam Aerobik
6.tari tradisonal
7.lari 100m

Dari ketujuh perlombaan tersebut berlangsung acara yang meriah
Bahkan pada sa’at final volly Para Siswa Sangat Antusias Melihat Pertandingan Final ini Meski cuaca Panas mereka tetap bersemangat menyorakan dukungan kepada rekannya yang sedang bertanding serta mebuat rame acara.





Acara yang mendapat perhatian terbanyak dari penonton Yaitu Tari tradisonal dan senam aerobic
Kegiatan senam aerobic dalam perlombaan ini yaitu menciptakan gerakan senam ciptaan sendiri serta lagu peniringnya bebas.


Sebenarnya perlombaan senam aerobic ini baru diadakan dalam kegiatan porseni tahun sekarang, sementara kalau perlombaan Tari Tradisonal Sudah lama di adakan dan telah menjadi acara tahunan yang selalu di adakan dalam kegiatan ini, namun perlombaan tari tradisonal kali ini lebih meriah meski pesertanya hanya dari kelas 11 dan 12 saja.




Pertandingan badminton ganda putra dan ganda putrid di GOR smk n 1 lemahabang pun tak kalah hebohnya, meski pertandingan di langsungkan di dalam GOR yang adem ,tapi pertandingannya begitu memanas. Puncaknya yaitu sa’at pertandingan final Badminton ganda putra berlangsung, pertandingan yang sengit dan mendebarkan berlangsung sangat seru dan melahirkan juara baru yaitu dari kelas 12 MM.





Pertandingan bola basket adalah pertandingan dengan peserta terbanyak. Karena di pertandingkan antar kelas. Lapangan basket yang baru saja di cat. Tanpa ampun langsung di kotori oleh jejak-jejak yang penuh semangat bertanding, meski sempat mengalami kendala dalam melangsungkan pertandingan karena lapangan basket harus rela bergantian untuk di jadikan lapangan berlansungya pertandingan final bola volley tapi masih bisa teratasi,





setelah pertandingan final volley selesai maka pertandingan Basket kembali di lanjutkan meski harus sampai panas-panasan tapi pertandingan tetap berlangsung dengan tertib juga sorakan dari supporter yang kembali meramaikan pertandingan, apa lagi di tambah dengan kehadiran komentator kocak dari kelas 12 PM yang mengundang tawa bagi semua siswa yang ada di pertandingan tersebut.

Pertandingan Futsal yang berlangsung di lapangan dayak ini berjalan sangat seru sekali, meski para supporter dan pemain harus rela berbecek-becekan karena kondisi lapangan yang cukup becek namun tak mengurangi niat para supporter untuk tetap berpartisipasi dalam kegiatan ini.


kondisi lapangan yang sedikt becek namun sangat penuh sekali di padati oleh siswa dari sekolah lain.karena acara PORSENI smk kami berbarengan dengan 3 sekolah tetangga yang melaksanakan porseni juga maka kami harus saling berbagi lapangan. namun porseni kami lah yang berakhir paling akhir karena sekolah lain sudah melaksanakan lebih awal dari sekolah kami.
Kemudian untuk Perlombaan Lari 100m di langsungkan pada pagi-pagi di hari terakhir kegiatan berlangsung,
Acara puncak pada hari terakhir lah yang berlangsung paling seru dan paling ramai, penutupan di isi dengan pertandingan futsal dari gugu-guru dan TU melawan Siswa yang menjadi juara 1 pada pertandingan futsal kali ini.
Pertandingan ini berlangsung di lapangan basket yang di jadikan sebagai lapangan futsal. Acara makin ramai sa’at komentator kocak dari kelas 12 PM ikut melaporkan jalannya pertandingan, pertandingan ini tentu saja di menangkan oleh para siswa yang menjadi juara . . . .

Akhirnya acara telah selesai juga, dalam kegiatan ini kami Pengurus OSIS selalu siap dan sudah Berkumpul jam 6 pagi di sekolah untuk menyiapkan segala sesuatunya untuk setiap pertandingan yang berlangsung. Sebelum melaksanakan tugas kami masing-masing , kami selalu berkumpul untuk di beri pengarahan dari ketua OSIS.

Ketua OSIS Selalu memberikan pengarahan tentang tugas-tugas kami dan sekedar Mengingatkan Tentang apa saja yang harus di kerjakan dalam setiap kegiatan yang akan kami lakukan , kemudian setiap acara selesai dan semua telah beres maka kami kembali berkumpul di kelas untuk evaluasi acara, melaporkan masalah dan kendala yang di hadapi untuk kemudian di cari jalan keluarnya bersama. Barulah kami bias makan bersama yang terasa nikmat sekali setelah lelah melaksanakan acara, meski cape tapi dengan gotong-royang dan kebersamaan mampu menghilangkan rasa cape kami. Indahnya kebersamaan semoga dapat kami jaga sampai kapanpun dan menjadikan kami lebih kompak lagi dalam setiap kegiatan OSIS.



Berikut adalah Pemenag perlombaan yang di adakan dalam kegiatan porseni 2010
1 Futsal Putra:
Juara 1 Kelas 12 PM1
Juara 2 Kelas 12 PM2
Juara 3 Kelas 11 PM2
Futsal Putri:
Juara 1 kelas 12 tkj
Juara 2 kelas 11 AK1
Juara 3 Kelas 11 AK2
2.Basket Putra
Juara 1 kelas 12 TKJ
Juara 2 kelas 11 AK1
Juara 3 kelas 11 MM
Basket PutrI
Juara 1 kelas 12 AK1
Juara 2 kelas 12 AK2
Juara 3 kelas 12 AP1
3 . VOLLY PUTRA
Juara 1 kelas 12 PM
Juara 2 kelas 11 PM
Juara 3 kelas 10 PM
VOLLY PUTRI
Juara 1 kelas 11 AK
Juara 2 kelas 12 PM
Juara 3 kelas 11 AP

4.BADMONTON GANDA PUTRA
Juara 1 kelas 12 MM
Juara 2 kelas 10 AK
Juara 3 kelas 11 TKJ
BADMINTON GANDA PUTRI
Juara 1 kelas 10 AP
Juara 2 kelas 12 AP
Juara 3 kelas 12 MM

5.SENAM AEROBIC
Juara 1 kelas 12 TKJ
Juara 2 kelas 12 MM
Juara 3 kelas 12 AP
6.TARI TRADISONAL
Juara 1 kelas 11 AK2
Juara 2 kelas 11 TKJ
Juara 3 kelas 11 PM1
7,LARI 100M PUTRA
Juara 1 SIGIT kelas 12 MM
Juara 2 TOPIK kelas 10 PM1
Juara 3 ZULHAKIM kelas 10 PM2
LARO 100M PUTRI
Juara 1 YUNIkelas 10 AP1
Juara 2 ERNA kelas 12 AP1
Juara 3 FRIDA kelas 12 AK3
ITULAH DAFTAR PERLOMBAAN BESERTA DATA PARA JUARANYA PADA PORENI TAHUN INI, SEMOGA PORSENI TAHUN DEPAN LEBIH SERU DAN MERIAH LAGI .. . . ^_^

n . ... selamat ea buat para juaranya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar